Guinea Lawan Berat Indonesia untuk Tiket Playoff, Negara Asal Gelandang Liverpool Naby Keita

INDOPOS-Indonesia masih memiliki peluang ke Olimpiade Paris 2024 dengan perebutan tiket playoff melawan wakil dari Afrika, Guinea. Kendati kalah lawan Irak, Indonesia tetap masih memiliki peluang ke Olimpiade Paris 2024 dengan perebutan tiket playoff melawan wakil dari Afrika, Guinea yang akan berlangsung di Prancis pada 9 Mei 2024 mendatang.

perjuangan Marselino Ferdinan Dkk akan semakin berat dan panjang.

Lantaran satu-satunya Peluang yang tersisa adalah lewat jalur Playoff !

Adapun di fase ini, Lawan tanding yang akan dihadapi adalah Timnas U23 Guinea .

Guinea sendiri dikenal sebagai satu di antara kekuatan sepak bola di sub-kontinental Afrika Barat !

Bakat muda dari Timnas yang berjuluk Syli National itu dikenal sudah berkarir di sejumlah klub top.

Termasuk di Liga Turki hingga Yunani

Junior-junior dari eks bintang gelandang Liverpool di Liga Inggris , yakni Naby Keita itu di laman Transfermkt juga punya nilai pasar yang fantastis!

Beberapa di antaranya mencapai puluhan miliar Rupiah.

Pada ranking FIFA Terbaru, skuad Timnas Senior Guinea juga menempati Peringkat 76 Besar.

Alia jadi 1 dari 76 negara terbaik di sepak bola dunia.

Tentunya, akan jadi tantangan besar bagi Marselino Ferdinan Dkk jika Timnas Kalah Lawan Irak di perebutan juara 3 Piala Asia U23 2024 Qatar ini .

 

  • Related Posts

    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    INDOPOS-Pemerhati Jakarta dari Koalisi Rakyat Pemerhati Jakarta Baru (Katar) Sugiyanto, menegaskan pentingnya kebijakan dan regulasi yang tepat dalam pengelolaan air bersih di Jakarta. Hal itu disampaikan Sugiyanto saat berbicara pada…

    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    INDOPOS–Jakarta – Koordinator Nasional Gerakan Sosial Budaya Kreatif (GSBK), Febri Yohansyah, membantah tuduhan problematik yang diarahkan kepada Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kadisparekraf) DKI Jakarta, Andhika Permata. Menurutnya, Andhika…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    Bang Foke Hadiri Buka Bersama FBJ dan GKJ, Berharap Jakarta Lebih Baik di Bawah Kepemimpinan Pramono-Anung

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Bang Foke Hadiri Buka Bersama FBJ dan GKJ, Berharap Jakarta Lebih Baik di Bawah Kepemimpinan Pramono-Anung

    Gathering Korean Wave for Humanity: Kolaborasi Fanbase Korea dan Human Initiative untuk Kebaikan

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 5 views
    Gathering Korean Wave for Humanity: Kolaborasi Fanbase Korea dan Human Initiative untuk Kebaikan

    Penghuni YVE Habitat Limo Depok Minta Hakim Tolak PKPU Kepada Pengembang

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 8 views
    Penghuni YVE Habitat Limo Depok Minta Hakim Tolak PKPU Kepada Pengembang

    H. ARIEF RAHMAN SH, MH WAKIL KETUA DPD GERINDRA DKI JAKARTA MEMBERIKAN SANTUNAN UNTUK ANAK YATIM DI BULAN SUCI RAMADHAN

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 18 views
    H. ARIEF RAHMAN SH, MH WAKIL KETUA DPD GERINDRA DKI JAKARTA MEMBERIKAN SANTUNAN UNTUK ANAK YATIM DI BULAN SUCI RAMADHAN