Kebijakan Pak Bahlil Sudah Tepat Soal Gas Elpiji 3 Kg, Subsidi Harus Tepat Sasaran

INDOPOS-Langkah kebijakan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia dinilai sudah tepat, terkait mekanisme untuk distribusi gas elpiji 3 kilogram. Karena hal itu menyangkut penertiban daripada gas elpiji yang sering dimainkan oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab, sehingga harga LPG nya per tabung itu sudah menjadi mahal kepada masyarakat.

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Nias Selatan Idealisman Dachi, menyampaikan, tidak salah kalau seandainya langkah kebijakan yang diambil oleh Pak Bahlil untuk memastikan bahwa LPG yang 3 kg yang subsidi untuk rakyat benar-benar dengan harga yang pas dan tepat sasaran.

“Kalau ada riak-riak di tengah-tengah masyarakat Saya pikir itu masih wajar-wajar saja, karena sesuatu yang baru yang tujuannya baik tidak mengenakan bagi pemain-pemain yang selama ini kepentingannya terganggu, ya pasti mengkondisikan itu jadi politisasi. Kami dari Partai Golkar tentunya mendukung langkah yang diambil oleh Pak Bahlil, sehingga masyarakat benar-benar merasakan program pemerintahan Prabowo subsidi yang tepat sasaran,” ujar Idealisman Dachi, pada wartawan, Minggu (9/2/2025).

Apalagi sikap yang berani gentlemen Pak Bahlil langsung turun di lapangan, berhadapan dan bertemu langsung dengan masyarakat walaupun tidak menyenangkan, tetapi Pak Bahlil itu langsung menyikapi mendengar apa yang menjadi kegelisahan dan keluhan masyarakat.

“Tentunya kalau ada yang sedikit kurang tepat jadi perbaiki kami dari Partai Golkar mendukung langkah-langkah yang diambil ketua umum kami sebagai  menteri ESDM, dan rakyat bisa memahami situasi dan kondisi yang ada,” tuturnya.

“Kami menghimbau kepada seluruh masyarakat Indonesia untuk tidak mau terprovokasi isu-isu negatif tentang gas elpiji ini, dan mari kita tetap mendukung pemerintahan Prabowo untuk Indonesia sejahtera,” tutup Idealisman Dachi. (***)

  • Related Posts

    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    INDOPOS-Pemerhati Jakarta dari Koalisi Rakyat Pemerhati Jakarta Baru (Katar) Sugiyanto, menegaskan pentingnya kebijakan dan regulasi yang tepat dalam pengelolaan air bersih di Jakarta. Hal itu disampaikan Sugiyanto saat berbicara pada…

    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    INDOPOS–Jakarta – Koordinator Nasional Gerakan Sosial Budaya Kreatif (GSBK), Febri Yohansyah, membantah tuduhan problematik yang diarahkan kepada Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kadisparekraf) DKI Jakarta, Andhika Permata. Menurutnya, Andhika…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    Bang Foke Hadiri Buka Bersama FBJ dan GKJ, Berharap Jakarta Lebih Baik di Bawah Kepemimpinan Pramono-Anung

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Bang Foke Hadiri Buka Bersama FBJ dan GKJ, Berharap Jakarta Lebih Baik di Bawah Kepemimpinan Pramono-Anung

    Gathering Korean Wave for Humanity: Kolaborasi Fanbase Korea dan Human Initiative untuk Kebaikan

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 5 views
    Gathering Korean Wave for Humanity: Kolaborasi Fanbase Korea dan Human Initiative untuk Kebaikan

    Penghuni YVE Habitat Limo Depok Minta Hakim Tolak PKPU Kepada Pengembang

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 8 views
    Penghuni YVE Habitat Limo Depok Minta Hakim Tolak PKPU Kepada Pengembang

    H. ARIEF RAHMAN SH, MH WAKIL KETUA DPD GERINDRA DKI JAKARTA MEMBERIKAN SANTUNAN UNTUK ANAK YATIM DI BULAN SUCI RAMADHAN

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 18 views
    H. ARIEF RAHMAN SH, MH WAKIL KETUA DPD GERINDRA DKI JAKARTA MEMBERIKAN SANTUNAN UNTUK ANAK YATIM DI BULAN SUCI RAMADHAN