Peringati Bulan Bung Karno, UBK Bedah Buku “Merahnya Ajaran Bung Karno” 

INDOPOS-Memperingati bulan Bung Karno Universitas Bung Karno (UBK) Jakarta menggelar bedah buku “Merahnya Ajaran Bung Karno: Narasi Pembebasan Ala Indonesia” di aula Fatmawati Universitas Bung Karno.

Bedah buku tersebut langsung di buka oleh ketua Badan Pengembangan dan Pengajaran Ajaran Bung Bung Karno (BPP ABK) Muhammad Marhaendra Putra, S.H., M.H dan dihadiri oleh sang penulis buku Merahnya Ajaran Bung Karno Airlangga Pribadi, Ph.d serta seluruh dosen ABK dan mahasiswa UBK.

Dalam sambutannya M. Marhaendra menyambut baik buku Merahnya Ajaran Bung Karno karena sejalan dengan buku ABK yang menjadi matakuliah wajib di kampus Universitas Bung Karno, sehingga M. Marhaendra yang juga merupakan salah satu cucu dari Bung Karno merekomendasikan agar materi buku tersebut dimasukkan kedalam matakuliah ABK.

“Saya bahagia dengan terbitnya buku Merahnya Ajaran Bung Karno: Narasi Pembebasan Ala Indonesia ini karena materinya sejalan dengan matakuliah ABK yang wajib diterapkan di kampus UBK selama empat semester sehingga saya merekomendasikan agar materi buku ini juga digunakan kedalam matakuliah ABK” (Senin, 10/06/24).

Penulis buku Merahnya Ajaran Bung Karno: Narasi Pembebasan Ala Indonesia mengatakan tertarik menulis buku tersebut karena kekagumannya kepada Sang Proklamator yang pemikirannya sangat intelektual dalam melakukan pembebasan bangsa Indonesia dari cengkraman penjajahan.

Pemikirannya seperti marhaenisme mampu menimbulkan pergerakan sosial dan menyatukan persatuan rakyat Indonesia sehingga bisa membawa negara Indonesia merdeka. (wok)

  • Related Posts

    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    INDOPOS-Pemerhati Jakarta dari Koalisi Rakyat Pemerhati Jakarta Baru (Katar) Sugiyanto, menegaskan pentingnya kebijakan dan regulasi yang tepat dalam pengelolaan air bersih di Jakarta. Hal itu disampaikan Sugiyanto saat berbicara pada…

    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    INDOPOS–Jakarta – Koordinator Nasional Gerakan Sosial Budaya Kreatif (GSBK), Febri Yohansyah, membantah tuduhan problematik yang diarahkan kepada Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kadisparekraf) DKI Jakarta, Andhika Permata. Menurutnya, Andhika…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 2 views
    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    Bang Foke Hadiri Buka Bersama FBJ dan GKJ, Berharap Jakarta Lebih Baik di Bawah Kepemimpinan Pramono-Anung

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Bang Foke Hadiri Buka Bersama FBJ dan GKJ, Berharap Jakarta Lebih Baik di Bawah Kepemimpinan Pramono-Anung

    Gathering Korean Wave for Humanity: Kolaborasi Fanbase Korea dan Human Initiative untuk Kebaikan

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 4 views
    Gathering Korean Wave for Humanity: Kolaborasi Fanbase Korea dan Human Initiative untuk Kebaikan

    Penghuni YVE Habitat Limo Depok Minta Hakim Tolak PKPU Kepada Pengembang

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 7 views
    Penghuni YVE Habitat Limo Depok Minta Hakim Tolak PKPU Kepada Pengembang

    H. ARIEF RAHMAN SH, MH WAKIL KETUA DPD GERINDRA DKI JAKARTA MEMBERIKAN SANTUNAN UNTUK ANAK YATIM DI BULAN SUCI RAMADHAN

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 18 views
    H. ARIEF RAHMAN SH, MH WAKIL KETUA DPD GERINDRA DKI JAKARTA MEMBERIKAN SANTUNAN UNTUK ANAK YATIM DI BULAN SUCI RAMADHAN