Universitas Borobudur bersama 4 Kampus Besar Nasional kerjasama Tridharma dengan Republik Demokratik Timor Leste

INDOPOS-Penandatanganan MoU antara Rektor Universitas Borobudur, Prof.Bambang Bernantos.MSc. dengan Kementerian Pendidikan Tinggi,Ilmu Pengetahuan dan Budaya Timor Leste di Kedutaan Besar Republik Demokratik Timor Leste untuk Indonesia, pihak Timor Leste yang menandatandatangani Technical Cooperation oleh Human Development Capital Fund Timor Leste. Ikut menyaksikan penantanganan MoU antara Universitas Borobudur dengan pihak Timor Leste oleh Mr. Jose Honoraria da Costa Pereira, selaku Menteri Pendidikan Tinggi, Ilmu Pengetahuan dan Budaya Timor Leste dan Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Demokratik Timor Leste, Mr.Reberto Sarmento de Olivera Soares.

Universitas Borobudur selain bpk Rektor juga dihadiri Warek I Prof. Darwati, Senior Advisor Prof. Didik Sulistyanto dan ⁠International Affairs Director Dr. Roma Nova. Perguruan tinggi yang pada Rabu, 5 Maret tanda tangan MoU selain Universitas Borobudur, adalah Rektor atau pimpinan perguruan tinggi yaitu Universitas Gadjahmada, Yogjakarta, Universitas Mercu Buana, Jakarta, Universitas Katholik Atma Jaya,Jakarta,  dan Politeknik ATMI Surakarta.

Kerjasama Universitas Borobudur dengan Kementerian Pendidikan Tinggi, Ilmu Pengetahuan dan Budaya Timor Leste sudah dilaksanakan dengan 18 mahasiswa dari Timur Leste yang kuliah di Universitas Borobudur baik program S1, S2 dan S3 di berbagai program studi. Tindak lanjut Kerjasama antara Universitas Borobudur dengan Kementerian Pendidikan Tinggi, Ilmu Pengetahuan dan Budaya dan Human Development Capital Fund Timor Leste ,Timor Leste selain pengiriman mahasiswa juga penelitian bersama fokus dibidang Pertanian dan Sosial Humaniora antara kedua negara dalam rangka mewujudkan Universitas Borobudur terakreditasi Unggul Internasional. (***)

 

  • Related Posts

    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    INDOPOS-Pemerhati Jakarta dari Koalisi Rakyat Pemerhati Jakarta Baru (Katar) Sugiyanto, menegaskan pentingnya kebijakan dan regulasi yang tepat dalam pengelolaan air bersih di Jakarta. Hal itu disampaikan Sugiyanto saat berbicara pada…

    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    INDOPOS–Jakarta – Koordinator Nasional Gerakan Sosial Budaya Kreatif (GSBK), Febri Yohansyah, membantah tuduhan problematik yang diarahkan kepada Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kadisparekraf) DKI Jakarta, Andhika Permata. Menurutnya, Andhika…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Kebijakan dan Regulasi Pengelolaan Air Bersih Jakarta Harus Tepat

    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Koordinator Nasional GSBK dan Koordinator Santri Biru Kuning Bantah Tuduhan Problematik terhadap Kadisparekraf DKI Jakarta

    Bang Foke Hadiri Buka Bersama FBJ dan GKJ, Berharap Jakarta Lebih Baik di Bawah Kepemimpinan Pramono-Anung

    • By INDOPOS
    • Maret 25, 2025
    • 3 views
    Bang Foke Hadiri Buka Bersama FBJ dan GKJ, Berharap Jakarta Lebih Baik di Bawah Kepemimpinan Pramono-Anung

    Gathering Korean Wave for Humanity: Kolaborasi Fanbase Korea dan Human Initiative untuk Kebaikan

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 5 views
    Gathering Korean Wave for Humanity: Kolaborasi Fanbase Korea dan Human Initiative untuk Kebaikan

    Penghuni YVE Habitat Limo Depok Minta Hakim Tolak PKPU Kepada Pengembang

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 8 views
    Penghuni YVE Habitat Limo Depok Minta Hakim Tolak PKPU Kepada Pengembang

    H. ARIEF RAHMAN SH, MH WAKIL KETUA DPD GERINDRA DKI JAKARTA MEMBERIKAN SANTUNAN UNTUK ANAK YATIM DI BULAN SUCI RAMADHAN

    • By INDOPOS
    • Maret 24, 2025
    • 18 views
    H. ARIEF RAHMAN SH, MH WAKIL KETUA DPD GERINDRA DKI JAKARTA MEMBERIKAN SANTUNAN UNTUK ANAK YATIM DI BULAN SUCI RAMADHAN