Ketum Bamus Betawi Eki Pitung: Berkah Idul Adha dengan Potong Sapi dan Kambing

INDOPOS-Badan Musyawarah (Bamus) Betawi memotong hewan Qurban sapi dan kambing pada Hari Raya I’dul Adha 1445 Hijriah/2024.

Penyembelihan hewan qurban dipimpin langsung oleh Ketua Umum Bamus Betawi, M Rifki yang biasa disapa Eki Pitung.

“Alhamdulillah Pemotongan Hewan Qurban semua berjalan Lancar dan Baik..
Dihadiri Ketua Majelis Adat Bamus Betawi Babe Brigjend Purn Abdul Syukur dan Anggota MA BB KH Yusuf Aman (waketum MUI DK Jakarta) dan Istri Alm Babe Efendi Yusuf pendiri Bamus Betawi (Mpok dian) dan ormas2 Pendukung Bamus Betawi di Hari Ketiga (Tarsriqh) Idul Adha 1445 H,” tutur Bang Eki Pitung didampingi sejumlah pengurus.

Bang Eki Pitung mengatakan, penyembelihan hewan qurban keluarga besar Bamus Betawi ini merupakan berkah. Karena, penyembelihan hewan kmqurban dapat mempererat tali silaturrahmi dikalangan para tokoh dan anggota Bamus Betawi.

“Semoga tradisi berbagi hewan qurban ini bisa kita laksanakan setiap tahun, sehingga kehadiran Bamus Betawi dapat dirasakan masyarakat,” tuturnya.

Bang Eki menyebut, ratusan bungkus daging qurban sudah didistribusikan, dan semoga membawa berkah dan manfaat.

Lebih lanjut, Bang Eki juga menyampaikan terimakasih kepada Pihak yg percaya memberikan Hewan Qurbannya. “Kami ucapkan Terimakasih kepada Bapak Rosan Roeslani (Wamen BUMN), Kapolda Metro Jaya, Irjend Pol Karyoto , Kapolres Jakarta Pusat , Dinas Pendidikan DKI Jakarta , Bank DKI , Bank Syariah Indonesia , dan Teman-teman Pengurus Bamus Betawi yg patungan ( 7 orang ) untuk satu Ekor Sapi..masha Allah Berkah…amiin Ya Robb,” tutup Eki Pitung.

  • Related Posts

    Ekosistem Halal Jadi Nilai Tambah Investasi Branding RI di Mata Dunia

    INDOPOS-Jakarta | Ketua Umum Lembaga Persahabatan Ormas Islam (LPOI) yang juga mantan Ketua Umum PBNU Said Aqil Siroj mengatakan, untuk urusan sertifikasi dan produk halal, Indonesia sebagai negara dengan populasi…

    Ketum MPG Jimmy S Dukung Kebijakan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Soal Gas 3 Kg, Kebijakan yang Pro Rakyat Jangan Dipolitisir

    INDOPOS-Ketua Umum Masyarakat Pendukung Gibran (MPG) Jimmy S, membela Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia terkait kebijakan larangan pengecer jual gas LPG 3 kg atau gas melon.…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Ekosistem Halal Jadi Nilai Tambah Investasi Branding RI di Mata Dunia

    • By INDOPOS
    • Februari 9, 2025
    • 2 views
    Ekosistem Halal Jadi Nilai Tambah Investasi Branding RI di Mata Dunia

    Ketum MPG Jimmy S Dukung Kebijakan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Soal Gas 3 Kg, Kebijakan yang Pro Rakyat Jangan Dipolitisir

    • By INDOPOS
    • Februari 9, 2025
    • 5 views
    Ketum MPG Jimmy S Dukung Kebijakan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Soal Gas 3 Kg, Kebijakan yang Pro Rakyat Jangan Dipolitisir

    Kebijakan Pak Bahlil Sudah Tepat Soal Gas Elpiji 3 Kg, Subsidi Harus Tepat Sasaran

    • By INDOPOS
    • Februari 9, 2025
    • 16 views
    Kebijakan Pak Bahlil Sudah Tepat Soal Gas Elpiji 3 Kg, Subsidi Harus Tepat Sasaran

    Test Masuk Program Doktor Ilmu Hukum Universitas Borobudur Membludak

    • By INDOPOS
    • Februari 8, 2025
    • 6 views
    Test Masuk Program Doktor Ilmu Hukum Universitas Borobudur Membludak

    Senator Happy Djarot Tinjau Langsung Pasokan Gas Elpiji 3 KG, dan Pembangunan Septic Tank Komunal di Pemukiman Padat Jakarta

    • By INDOPOS
    • Februari 8, 2025
    • 10 views
    Senator Happy Djarot Tinjau Langsung Pasokan Gas Elpiji 3 KG, dan Pembangunan Septic Tank Komunal di Pemukiman Padat Jakarta

    Berikan Apresiasi Tinggi Terhadap Hasil SPI Versi KPK, TVRI Bertekad Wujudkan Zona Integritas pada Tahun Ini

    • By INDOPOS
    • Februari 8, 2025
    • 7 views
    Berikan Apresiasi Tinggi Terhadap Hasil SPI Versi KPK, TVRI Bertekad Wujudkan Zona Integritas pada Tahun Ini