Anggota DPRD Ini Sebut Nilai Anies Minus 100 Saat Jadi Gubernur

INDOPOS-Anggota DPRD DKI Jakarta Esti Arimi Putri menilai Capres nomor urut 1, Anies Baswedan tidak memiliki etika dalam debat ke 3 di Istora Senayan Jakarta, Minggu (7/1/2024) malam.

Esti yang merupakan kader Gerindra dan pendukung Prabowo garis keras merasa sakit hati, karena Anies menyerang secara pribadi dalam debat. Padahal, berdasarkan rekam jejak Prabowo dan Gerindra adalah orang yang paling berjasa menjadikan Anies hingga bisa menjadi Gubernur Jakarta. Namun, semua kebaikan itu dilupakan Anies, ibarat air susu dibalas dengan air tuba.

Sebagai Anggota DPRD DKI Jakarta, Esti sangat tahu kinerja Anies sebagai gubernur yang mengecewakan. Banyak janji dan program yang tidak terealisasi.

“Kalau dinilai angka Anies saat menjabat Gubernur Jakarta Minus 100. Karena banyak janji yang tidak terealisasi, semisal janji Rumah DP 0 rupiah, sampai saat ini tidak terwujud. Penanganan banjir dan kemacetan juga belum berhasil. Jadi jangan lah menyerang Pak Prabowo dengan narasi yang menjatuhkan, karena itu sangat tidak beretika dan menyakiti hati masyarakat pendukung Pak Prabowo,” tutur Esti.

Esti meyakini, pasca debat capres semalam, akan banyak masyarakat yang beralih dukungan kepada Pak Prabowo, karena melihat ketulusan dan program kerja Pak Prabowo.

Ketegasan Pak Prabowo untuk menjaga NKRI dengan memperbaharui peralatan militer, serta memperkuat pertahanan negara menjadi nilai plus di mata masyarakat, untuk memilih Pak Prabowo.

“Kami semakin yakin Prabowo dan Gibran akan menang satu putaran dalam Pilpres 14 Februari 2024 mendatang,” tutur Esti.

  • Related Posts

    Dampak Pembekuan USAID: Masa Depan Program Kemanusiaan & Pembangunan di Indonesia

    INDOPOS-Depok, 12 Februari 2025 – Keputusan Pemerintah Amerika Serikat untuk membekukan bantuan United States Agency for International Development (USAID) bagi Indonesia pada tahun 2025 menimbulkan dampak signifikan terhadap berbagai sektor…

    Anggota DPD RI Happy Djarot Blusukan ke Puskesmas Johar Baru Tinjau Pelaksanaan Cek Kesehatan Gratis untuk Masyarakat Jakarta

    INDOPOS-Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Happy Djarot, meninjau langsung pelaksanaan Cek Kesehatan Gratis (CKG), di Puskesmas Johar Baru, Jakarta Pusat, Rabu (12/2/2025). Pantauan di lapangan, Happy Djarot tiba di…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Dampak Pembekuan USAID: Masa Depan Program Kemanusiaan & Pembangunan di Indonesia

    • By INDOPOS
    • Februari 13, 2025
    • 6 views
    Dampak Pembekuan USAID: Masa Depan Program Kemanusiaan & Pembangunan di Indonesia

    Anggota DPD RI Happy Djarot Blusukan ke Puskesmas Johar Baru Tinjau Pelaksanaan Cek Kesehatan Gratis untuk Masyarakat Jakarta

    • By INDOPOS
    • Februari 12, 2025
    • 9 views
    Anggota DPD RI Happy Djarot Blusukan ke Puskesmas Johar Baru Tinjau Pelaksanaan Cek Kesehatan Gratis untuk Masyarakat Jakarta

    Kunjungi Graha Yakusa, Pangdiv 2 Kostrad, Mayjen TNI Susilo Siap Kolaborasi Dengan Masyarakat Soal Ketahanan Pangan dan Pengelolaan Sampah

    • By INDOPOS
    • Februari 12, 2025
    • 5 views
    Kunjungi Graha Yakusa, Pangdiv 2 Kostrad, Mayjen TNI Susilo Siap Kolaborasi Dengan Masyarakat Soal Ketahanan Pangan dan Pengelolaan Sampah

    Presiden Turki Erdogan Tiba di Indonesia, Disambut Prabowo dan Remaja Putri Berbusana Betawi Diiringi Musik Tarian Betawi, Eki Pitung: Sebuah Pemandangan Etika Budaya Keindonesiaan yang Membanggakan

    • By INDOPOS
    • Februari 12, 2025
    • 10 views
    Presiden Turki Erdogan Tiba di Indonesia, Disambut Prabowo dan Remaja Putri Berbusana Betawi Diiringi Musik Tarian Betawi, Eki Pitung: Sebuah Pemandangan Etika Budaya Keindonesiaan yang Membanggakan

    Universitas Borobudur Laksanakan International Visit dan Tri Dharma Program ke Malaysia 

    • By INDOPOS
    • Februari 11, 2025
    • 14 views
    Universitas Borobudur Laksanakan International Visit dan Tri Dharma Program ke Malaysia 

    Perekonomian Jakarta Tumbuh 5,01% pada Triwulan IV 2024: Konsumsi Rumah Tangga dan Investasi

    • By INDOPOS
    • Februari 10, 2025
    • 4 views
    Perekonomian Jakarta Tumbuh 5,01% pada Triwulan IV 2024: Konsumsi Rumah Tangga dan Investasi