JAGAT PRABOWO Jakarta Laksanakan Program Menangkan Prabowo Gibran Satu Putaran

INDOPOS-Ketua relawan JAGAT PRABOWO DKI Jakarta Bang H.Amirullah, yang biasa disapa Bang H.Amink, siap memenangkan Prabowo-Gibran di Jakarta. Hal ini disampaikan Bang H.Amink, saat konsolidasi dengan seluruh relawan se ibu kota, di posko pemenangan Jagat Prabowo di Jl Tambak, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (29/12/2023). Dalam konsolidasi kali ini, juga dihadiri Wakil Ketua TKN Juri Ardiantoro, yang datang untuk memberi pengarahan.

KLIK VIDEO JAGAT PRABOWO DI SINI

Bang H.Amink mengungkapkan, ada 3 program JAGAT Prabowo Jakarta yang segera dilaksanakan, yakni:

1. Konsolidasi di.5 wilayah Relawan JAGAT
2. Pendekatan kepada tokoh agama dan tokoh masyarakat.
3. Sosialisasi Program Prabowo Gibran di Sososial Media (sosmed) dan juga Media Mainstrem.

“Hari ini relawan JAGAT PRABOWO DKI Jakarta melaksanakan konsolidasi yang dihadiri langsung Wakil Ketua TKN Juri Ardiantoro. Usai konsolidasi, kami langsung menjalankan tiga program, dalam rangka memenangkan Prabowo-Gibran satu putaran,” tutur Bang H. Amink.

Disampaikan Bang H. Amink, konsolidasi sangat penting untuk memperkuat kemenangan Prabowo-Gibran satu putaran Pilpres 2024.

“Harapannya kita bisa memperkuat semangat kerja relawan JAGAT PRABOWO untuk membantu kemenangan Prabowo-Gibran sekali putaran,” tegasnya.

Ia menegaskan, dukungan kepada Prabowo-Gibran dilakukan karena paslon nomor urut 2 ini diyakini bisa melanjutkan keberhasilan pembangunan dua periode pemerintahan Presiden Joko Widodo.

“Kami yakin hanya Prabowo-Gibran yang paling tepat melakukan keberlanjutan legacy Presiden Jokowi untuk mewujudkan Indonesia Maju,” tegasnya.

Dudi Anjung Satriadi, Ketua JAGAT PRABOWO Jakarta Utara, di temui wartawan di tempat yang sama menegaskan komitmennya untuk berjuang memenangkan Prabowo-Gibran di Jakarta, khususnya di Jakarta Utara. Dirinya bersama dengan rekan-rekan relawan lainnya telah bergerak untuk melaksanakan arahan dari pimpinan memenangkan Prabowo-Gibran.

“Kami akan terus bekerja keras demi kemenangan Pak Prabowo dan Mas Gibran dalam Pilpres 2024,” tandasnya. (wok)

 

  • Related Posts

    Ekosistem Halal Jadi Nilai Tambah Investasi Branding RI di Mata Dunia

    INDOPOS-Jakarta | Ketua Umum Lembaga Persahabatan Ormas Islam (LPOI) yang juga mantan Ketua Umum PBNU Said Aqil Siroj mengatakan, untuk urusan sertifikasi dan produk halal, Indonesia sebagai negara dengan populasi…

    Ketum MPG Jimmy S Dukung Kebijakan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Soal Gas 3 Kg, Kebijakan yang Pro Rakyat Jangan Dipolitisir

    INDOPOS-Ketua Umum Masyarakat Pendukung Gibran (MPG) Jimmy S, membela Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia terkait kebijakan larangan pengecer jual gas LPG 3 kg atau gas melon.…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Ekosistem Halal Jadi Nilai Tambah Investasi Branding RI di Mata Dunia

    • By INDOPOS
    • Februari 9, 2025
    • 2 views
    Ekosistem Halal Jadi Nilai Tambah Investasi Branding RI di Mata Dunia

    Ketum MPG Jimmy S Dukung Kebijakan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Soal Gas 3 Kg, Kebijakan yang Pro Rakyat Jangan Dipolitisir

    • By INDOPOS
    • Februari 9, 2025
    • 4 views
    Ketum MPG Jimmy S Dukung Kebijakan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Soal Gas 3 Kg, Kebijakan yang Pro Rakyat Jangan Dipolitisir

    Kebijakan Pak Bahlil Sudah Tepat Soal Gas Elpiji 3 Kg, Subsidi Harus Tepat Sasaran

    • By INDOPOS
    • Februari 9, 2025
    • 16 views
    Kebijakan Pak Bahlil Sudah Tepat Soal Gas Elpiji 3 Kg, Subsidi Harus Tepat Sasaran

    Test Masuk Program Doktor Ilmu Hukum Universitas Borobudur Membludak

    • By INDOPOS
    • Februari 8, 2025
    • 5 views
    Test Masuk Program Doktor Ilmu Hukum Universitas Borobudur Membludak

    Senator Happy Djarot Tinjau Langsung Pasokan Gas Elpiji 3 KG, dan Pembangunan Septic Tank Komunal di Pemukiman Padat Jakarta

    • By INDOPOS
    • Februari 8, 2025
    • 10 views
    Senator Happy Djarot Tinjau Langsung Pasokan Gas Elpiji 3 KG, dan Pembangunan Septic Tank Komunal di Pemukiman Padat Jakarta

    Berikan Apresiasi Tinggi Terhadap Hasil SPI Versi KPK, TVRI Bertekad Wujudkan Zona Integritas pada Tahun Ini

    • By INDOPOS
    • Februari 8, 2025
    • 7 views
    Berikan Apresiasi Tinggi Terhadap Hasil SPI Versi KPK, TVRI Bertekad Wujudkan Zona Integritas pada Tahun Ini